Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2020

CORONA

Hari/tanggal : Senin/30Maret 2020 Kelas : 7A 1. Apa yang di maksud dengan virus ! 2. a. Virus apakah yang pertama kali muncul di negara cina pada bulan november 2019!    b. Apa yang harus di lakukan seseorang jika terinfeksi virus tersebut! 3. Bagaimanakah struktur dari Virus Corona ! 4. Saat ini negara kita sedang berduka karena banyak warga yang terinfeksi virus corona bahkan banyak tenaga medis kewalahan menanganinya karena penyebarannya semakin cepat dan sampai hari kamis, 26 maret 2020 sudah mencapai 893 orang yang positif. a. Apa yang bisa kita lakukan untuk membantu memutus penyebaran virus tersebut sesuai himbauan presiden & para dokter ? b. Apa yang akan terjadi jika kita tidak menaati himbauan presiden & para dokter! Catatan : 1. Kerjakan langsung lewat email dan kirim ke emilypy25@gmail.com hati - hati salah menulis alamat email karena tidak akan masuk. 2. Saat mengirim tugas sertakan NAMA LENGKAP, KELAS, JUDUL MATERI, HARI & TANGGAL. 3. Silahkan mencari jawaban

CORONA

Hari/tanggal : Jumat/27 Maret 2020 Kelas : 7D & 7E 1. Apa yang kamu ketahui tentang virus ! 2. a. Virus apakah yang pertama kali muncul di negara cina pada bulan november 2019!    b. Apa yang harus di lakukan seseorang jika terinfeksi virus tersebut! 3. Bagaimanakah struktur dari Virus Corona ! 4. Saat ini negara kita sedang berduka karena banyak warga yang terinfeksi virus corona bahkan banyak tenaga medis kewalahan menanganinya karena penyebarannya semakin cepat dan sampai hari kamis, 26 maret 2020 sudah mencapai 893 orang yang positif. a. Apa yang bisa kita lakukan untuk membantu memutus penyebaran virus tersebut sesuai himbauan presiden & para dokter ? b. Apa yang akan terjadi jika kita tidak menaati himbauan presiden & para dokter! Catatan : 1. Kerjakan langsung lewat email dan kirim ke emilypy25@gmail.com hati - hati salah menulis alamat email karena tidak akan masuk. 2. Saat mengirim tugas sertakan NAMA LENGKAP, KELAS, JUDUL MATERI, HARI & TANGGAL.

DAMPAK & PENANGGULANGAN PEMANASAN GLOBAL

Hari : Kamis, 26 maret 2020 kelas : 7D & 7E Kd 3.9 Menganalisis perubahan iklim dan dampaknya bagi ekosistem       4.9 Membuat tulisan tentang gagasan penanggulangan masalah perubahan iklim indikator : 3.9.1 Mendeskripsikan dampak dari pemanasan global bagi kehidupan di bumi                   4.9.1 Membuat tulisan dalam bentuk gambar/poster upaya menanggulangi pemanasan  global Soal ! 1. Jelaskan 3 dampak dari pemanasan global terhadap bumi dan makhluk hidup! 2. Buatlah gambar/poster penanggulangan pemanasan Global! (silahkan berimajinasi atau cari di google dan jika memiliki pensil warna silahkan diwarnai) Catatan : 1. kerjakan di buku IPA, hasil tugas silahkan kirim via email (emilypy25@gmail.com) dalam bentuk foto 2. Saat mengirim tugas sertakan NAMA, KELAS, dan JUDUL MATERI

PEMANASAN GLOBAL

Gambar
Hari : Kamis Tanggal : 26 Maret 2020 Kelas : 7C & 7B KD 3.9 Menganalisis perubahan iklim dan dampaknya bagi ekosistem Indikator : 3.9.1 menjelaskan pengertian efek rumah kaca                  3.9.2 menjelaskan proses terjadinya pemanasan global       Pemanasan global adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan peningkatan suhu rata-rata atmosfer Bumi dan lautan secara bertahap, serta sebuah perubahan yang diyakini secara permanen mengubah iklim Bumi. Aktivitas manusia selalu menghasilkan berbagai zat sisa buangan yang salah satunya berupa gas. Sebagian besar orang berpikir bahwa atmosfer dapat menyerap gas-gas buangan tersebut secara tidak terbatas dan tidak menimbulkan dampak buruk bagi kehidupan. Akan tetapi, saat ini diketahui bahwa banyaknya gas-gas buangan tersebut dapat menyebabkan perubahan mendasar di atmosfer dan juga kondisi kehidupan di Bumi. Berbagai aktivitas manusia seperti penggunaan bahan bakar fosil, penebangan dan pembakaran hut

PEMANASAN GLOBAL

Gambar
Hari : Senin Tanggal : 23 Maret 2020 Kelas : 7A KD 3.9 Menganalisis perubahan iklim dan dampaknya bagi ekosistem Indikator : 3.9.1 menjelaskan pengertian efek rumah kaca                  3.9.2 menjelaskan proses terjadinya pemanasan global       Pemanasan global adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan peningkatan suhu rata-rata atmosfer Bumi dan lautan secara bertahap, serta sebuah perubahan yang diyakini secara permanen mengubah iklim Bumi. Aktivitas manusia selalu menghasilkan berbagai zat sisa buangan yang salah satunya berupa gas. Sebagian besar orang berpikir bahwa atmosfer dapat menyerap gas-gas buangan tersebut secara tidak terbatas dan tidak menimbulkan dampak buruk bagi kehidupan. Akan tetapi, saat ini diketahui bahwa banyaknya gas-gas buangan tersebut dapat menyebabkan perubahan mendasar di atmosfer dan juga kondisi kehidupan di Bumi. Berbagai aktivitas manusia seperti penggunaan bahan bakar fosil, penebangan dan pembakaran hutan untuk

PEMANASAN GLOBAL

Gambar
HARI : JUMAT TANGGAL : 20 MARET 2020 KELAS : 7D & 7E KD 3.9 Menganalisis perubahan iklim dan dampaknya bagi ekosistem Indikator : 3.9.1 menjelaskan pengertian efek rumah kaca                  3.9.2 menjelaskan proses terjadinya pemanasan global  Pemanasan global adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan peningkatan suhu rata-rata atmosfer Bumi dan lautan secara bertahap, serta sebuah perubahan yang diyakini secara permanen mengubah iklim Bumi. Aktivitas manusia selalu menghasilkan berbagai zat sisa buangan yang salah satunya berupa gas. Sebagian besar orang berpikir bahwa atmosfer dapat menyerap gas-gas buangan tersebut secara tidak terbatas dan tidak menimbulkan dampak buruk bagi kehidupan. Akan tetapi, saat ini diketahui bahwa banyaknya gas-gas buangan tersebut dapat menyebabkan perubahan mendasar di atmosfer dan juga kondisi kehidupan di Bumi. Berbagai aktivitas manusia seperti penggunaan bahan bakar fosil, pe

LAPISAN BUMI

Gambar
HARI : Kamis, 19 maret 2020 kelas : 7c & 7 b B umi merupakan planet ketiga dalam sistem galaksi Bima Sakti. Berdasarkan gambar yang diambil dari teleskop Hubble yang diluncurkan  National Aeronautics and Space Administration  (NASA), Bumi memiliki bentuk bulat seperti bola. Seperti yang kita ketahui, bahwa sebuah bola hanya memiliki selimut yang menyelubungi permukaan saja, sedangkan bagian dalamya kosong. Namun, apakah planet kita juga kosong di bagian dalamnya seperti bola? Secara umum Bumi terdiri atas 3 komponen utama,  yakni komponen Gas yang disebut atmosfer, komponen padatan yang disebut litosfer, dan komponen air yang disebut hidrosfer. Selain 3 komponen utama tersebut, Bumi juga memiliki komponen lainnya yaitu, Bumi bagian es disebut kriosfer dan bagian Bumi tempat di mana berlangsungnya  kehidupan yang dinamakan biosfer A. Atmosfer Seperti yang telah kamu pelajari bahwa makhluk hidup aerob memerlukan oksige