KISI-KISI DAN SOAL BAYANGAN
SMP/MTs Kota Bandar Lampung
Mata Pelajaran :
IPA
Kelas/Semester :
VII /Ganjil
No Soal
|
IndikatorSoal
|
1
|
Diberikan data hasil pengukuran sebuah benda, peserta didik
dapat menentukan hasil pengukuran yang merupakan besaran pokok
|
2
|
Diberikan
tabel besaran dan satuannya, peserta didik dapat menentukan yang termasuk
besaran turunan
|
3
|
Peserta
didik dapat mengkonversi
satuan dalam SI
|
4
|
Peserta
didik dapat membaca neraca timbangan
menimbang suatu benda
|
5
|
Peserta
didik dapat
membaca alat ukur stopwatch
|
6
|
Diberikan
data fenomena alam peserta didik dapat menentukan yang termasuk gejala alam
abiotik (tidak hidup) dan gejala alam biotik (hidup)
|
7
|
Diberikan
dua gambar yang menunjukkan makhluk hidup dan benda tidak hidup, peserta
didik dapat menjelaskan berdasarkan ciri ciri mahkluk hidup
|
8
|
Diberikan
ciri ciri tumbuhan, peserta didik dapat menentukan ke dalam ciri-ciri mahkluk
hidup
|
9
|
Peserta
didik dapat menjelaskan pentingnya pengelompokkan/klasifikasi benda dan
mahkluk hidup
|
10
|
Diberikan
macam macam gambar daun peserta didik dapat menentukan hubungan kekerabatan
berdasarkan gambar daun
|
11
|
Peserta
didik dapat mengurutkan dengan benar determinasi tumbuhan dan determinasi
hewan
|
12
|
Peserta
didik dapat mengurutkan dengan benar determinasi tumbuhan dan determinasi
hewan
|
13
|
Peserta didik
dapat melakukan pengamatan dengan menggunakan mikroskop
|
14
|
Peserta didik
dapat menjelaskan makhluk hidup berdasarkan ciri dan bentuk berdasarkan hasil
pengamatan
|
15
|
Diberikan
pernyataan mahkluk hidup sebagai indikator pencemaran di perairan, peserta didik
dapat menentukan makhluk hidup tersebut ke dalam kelompok yang sesuai dalam
klasifikasi hewan invertebrata
|
16
|
Diberikan
data hasil pengamatan seorang anak terhadap pengamatan hewan, peserta didik
dapat mengelompokkan hewan tersebut dalam kelompok yang benar
|
17
|
Diberikan
gambar hewan invertebrata, peserta didik dapat menentukan hubungan
kekerabatan yang paling dekat berdasarkan persamaan dan perbedaan
|
18
|
Diberikan pernyataan ciri-ciri materi,
peserta didik dapat menunjukkan ciri berdasarkan materi yang ditentukan
|
19
|
Peserta didik dapat menentukan lambang
unsur yang dapat ditemukan dalam kehidupan sehari hari
|
20
|
Peserta didik dapat menjelaskan lambang
senyawa yang dikeluarkan saat proses bernapas
|
21
|
Diberikan data/pernyataan peserta didik dapat mengelompokkan
data dalam kelompok campuran heterogen
|
22
|
Diberikan
tabel hasil pengamatan menggunakan lakmus biru dan lakmus merah, peserta
didik dapat menentukan zat yang benar berdasarkan perubahan warna kertas
lakmus
|
23
|
Peserta
didik dapat menjelaskan sifat sifat asam, basa, dan garam
|
24
|
Diberikan
pernyataan peserta didik dapat menjelaskan pernyataan yang termasuk dalam zat
tunggal
|
25
|
Peserta didik dapat memberikan contoh pemisahan
campuran secara (filtrasi, sentrifugasi, dan kromatografi)
|
26
|
Diberikan
gambar berupa alat untuk pemisahan campuran, peserta didik dapat menentukkan
pemisahan campuran
|
27
|
Diberikan
tabel massa jenis zat, seorang anak menemukan benda yang ditimbang dan diukur
volumenya, peserta didik dapat menentukan benda tersebut berdasarkan
penghitungan massa jenis benda
|
28
|
Diberikan pernyataan peserta didik dapat
menjelaskan pernyataan yang termasuk dalam perubahan kimia
|
29
|
Peserta
didik dapat menentukan skala termometer suhu badan
|
30
|
Diberikan
gambar 2 thermometer peserta didik dapat membandingkan nilai skala termometer
fahrenheit dan celcius
|
31
|
Diberikan
suatu kasus skala thermometer berdasarkan pengamatan dibandingkan dengan thermometer reamur
|
32
|
Peserta didik dapat menghitung pemuaian panjang,
luas, dan volume suatu benda
|
33
|
Peserta didik dapat menghitung kalor
dalam kalori, jika diketahui perubahan suhu, massa zat. Kalor jenis air,
kalor jenis, dan kalor lebur air
|
34
|
Diberikantabelperubahankalor,
pesertadidikdapatmenentukankalor yang dibutuhkanpadagrafik yang ditentukan
|
35
|
Diberikan
gambar peristiwa perpindahan kalor, peserta didik dapat menjelaskan bentuk
perpindahan kalor secara radiasi, konveksi, atau konduksi
|
36
|
Diberikan
gambar gerakkan bola voli, peserta didik dapat menentukan Energi kinetik dan
energi potensial
|
37
|
Diberikan
gambar, peserta didik dapat menjelaskan fungsi organel yang terdapat pada
tumbuhan yang berfungsi menghasilkan energi
|
38
|
Peserta
didik dapat menjelaskan hubungan metabolisme, katabolisme, anabolisme dengan
respirasi dan fotosintesis
|
39
|
Di berikan gambar percobaan ingenhouz, peserta
didik dapat menjelaskan gas yang dihasilkan
|
40
|
Diberikan
gambar, peserta didik dapat menjelaskan penyakit yang disebabkan kekurangan
zat makanan tertentu
|
SOAL BAYANGAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER
1. Buatlah tabel besaran pokok
beserta satuannya!
2. Buatlah tabel besaran turunan
beserta satuannya!
3.
Hitunglah konversi dari :
a.
20 km = ………….. m
b.
20 kg = ……………. gram
c.
30 menit = …………… detik
4.
Hitunglah hasil pengukuran dari neraca di bawah
ini!
5. Berapakah
hasil perhitungan dari stopwatch di bawah ini!
6. Tuliskan
salah satu contoh fenomena alam abiotik & biotic dalam kehidupan
sehari-hari!
7. Tuliskan
5 ciri-ciri makhluk hidup beserta contohnya masing-masing!
8. Tuliskan
3 ciri-ciri dari tumbuhan!
9. Jelaskan
manfaat pentingnya
pengelompokkan/klasifikasi benda dan mahkluk hidup!
10. Perhatikan kunci determinasi di bawah ini!
(1)
a. Bertulang belakang …………………….. 2
b.
Tak bertulang belakang ………………. 6
(2) a. Menyusui anaknya
……………………… Mamalia
b.
Tidak menyusui anaknya……………… 3
(3) a. Tubuhnya ditutupi bulu
………………. Burung
b. Tubuhnya tidak ditutupi bulu ………. 4
(4) a. Bergerak dengan sirip ………………….
Ikan
b.
Bergerak tidak dengan sirip …………. 5
(5) a. Kulitnya selalu basah …………………..
Amfibi
b. Kulitnya tidak selalu basah ………….. Reptilia
(6) a. Mempunyai rangka luar ………………. Hewan
berbuku-buku
b. Tidak mempunyai rangka
luar ……… Cacing
1.
TULISKAN
URUTAN KUNCI DETERMINASI REPTILIA!
2.
TULISKAN
URUTAN KUNCI DTERMINASI MAMALIA BESERTA CIRI-CIRI!
3.
TULISKAN
URUTAN KUNCI DETERMINASI CACING!
4.
TULISKAN
URUTAN KUNCI DETERMINASI IKAN!
11.
Tuliskan
bagian-bagian dari mikroskop beserta fungsinya!
12.
Tuliskan hewan
invertebrate yang berperan sebagai indikator pencemaran di perairan!
13.
Buatlah tabel yang
berisi tentang 8 kelompok hewan Invertebrata beserta ciri dan contoh!
14.
Buatlah tabel yang
berisi tentang 5 kelompok hewan Vertebrata beserta ciri dan contoh!
15.
Tuliskan ciri-ciri
materi beserta klasifikasinya!
16.
Berikan 4 contoh
unsure yang sering ditemukan dalam kehidupan sehari-hari beserta lambangnya!
17.
Jelaskan lambang
senyawa yang dikeluarkan saat proses bernapas!
18.
Contoh dari
campuran homogen dan heterogen!
19.
Jika kertas lakmus
merah berubah menjadi biru maka larutan tersebut bersifat?
20.
Jelaskan sifat
asam, basa, dan garam!
21.
Jelaskan ciri
beserta contoh dari zat tunggal (unsure dan senyawa)!
22.
Tuliskan contoh pemisahan campuran
secara (filtrasi, sentrifugasi, dan kromatografi)!
23.
Tuliskan alat-alat
dari pemisahan campuran!
24.
Berikan 2 contoh
perubahan kimia!
25.
25oR =
…….. oF
26.
25oF =
…….. oC
27.
Buatlah soal
tentang pemuaian
panjang, luas, dan volume suatu benda!
28.
Berapakah kalor
yang diperlukan untuk mendidihkan 1 kg air jika suhu awalnya 25oC
sampai 100oC dan kalor jenis air 4200 J/kg oC?
29.
jelaskan bentuk perpindahan kalor secara radiasi, konveksi, atau konduksi!
30.
organel pada tumbuhan yang berfungsi menghasilkan energi yaitu?
31.
Jelaskan hubungan metabolisme,
katabolisme, anabolisme dengan respirasi dan fotosintesis!
32.
Jelaskan gas yang
dihasilkan dari percobaan ingenhouz!
33.
jelaskan penyakit yang disebabkan kekurangan protein!
Assalamualaikum bu emily terimakasih atas kisi- kisinya 🙏🙏
BalasHapusAssalamualaikum bu mksi soal bnyngn sama kisi kisi ny , mksi udh mau buat cpe cpe , mksi bnyk Bu🖤 #anisa7D
BalasHapusMakasihh bu emil kisi kisi nyaa😉
BalasHapus